Kepala Sekolah di Bekasi Dilaporkan Langgar Netralitas Gegara Ngundang Caleg
Jaringanpublik.com, Kota Bekasi – Isu netralitas Aparatur Sipil Negara (ASN) terkait pemilu tampaknya harus menjadi perhatian di Kota Bekasi terutama para guru sekolah. Seperti yang terjadi di salah satu sekolah di Jatiwaringin, Kecamatan Pondok Gede,, Kota Bekasi. Pasalnya, Kepala Sekolah dilaporkan ke Badan Pengawas Pemilu (Bawaslu) Kota Bekasi lantaran diduga melanggar netralitas ASN, Selasa (19/12/2023)…